Tag Archives: catatan perjalanan

Ternodai Jamblang, Terbelit Rotan, Terpesona Batik Trusmi, dan akhirnya Terancam Melarat di Cirebon

Perjalanan sehari semalam Bogor-Cirebon-Bogor, Rabu (27/05) kemarin, cukup melelahkan bersama Mbak Itok dan Kang Dede, namun banyak hal yang saya peroleh dan tentunya banyak hal pula yang belum saya ketahui.

Perjalanan melelahkan selama enam jam menuju Cirebon diobati dengan geliat para pelajar Cirebon yang berangkat ke sekolah dan tentunya hidangan Sega Jamblang bersama Kang Bayi (salah seorang pengusaha rotan lokal yang menemani kami kali ini). Sega Jamblang (Nasi Jamblang dalam Bahasa Indonesia) adalah Continue reading